Analisis Beban Kerja dan Burnout Karyawan Bagian Ekspedisi PT. Nirwana Alabare Garment

  • Lusi Extiavisca
  • Mohamad Hutomo
Keywords: Beban Kerja, Kelelahan Kerja, Karyawan Bagian Ekspedisi

Abstract

Tujuan_1). Untuk mengetahui tingkat validitas dan reliabilitas instrumen penelitian, 2).
Untuk mengetahui kondisi beban kerja karyawan bagian Ekspedisi PT. Nirwana Alabare
garment, 3). Untuk mengetahui kondisi Burnout (Kelelahan Kerja) karyawan bagian
Ekspedisi PT. Nirwana Alabare Garment.
Desain/Metode_Metode yang digunakan adalah deskriptif kuantitatif
Temuan_Beban kerja pada karyawan bagian ekspedisi PT. Nirwana Alabare Garment
berada pada level sedang, Dan Untuk Burnout (kelelahan kerja) bahwa kelelahan kerja
yang di rasa oleh karyawan bagian ekspedisi PT. Nirwana Alabare Garment berada pada
level sedang.
Implikasi_Dari hasil penelitian diharapkan manajemen PT. Nirwana Alabare Garment,
agar memperhatikan beban kerjadan kelelahan karyawan khususnya yang memiliki
beban kerja dan kelelahan kerja yang tinggi, agar karyawan mampu melaksanakan
tugasnya dengan baik sehingga produktivitas produksi yang dihasilkan dapat lebih
optimal.
Originalitas_Penelitian ini baru pertama kali dilakukan penulis di PT. Nirwana Alabare
Garment Bagian Ekspedisi
Tipe Penelitian_Studi Empiris.

Published
2019-04-13
How to Cite
Extiavisca, L., & Hutomo, M. (2019). Analisis Beban Kerja dan Burnout Karyawan Bagian Ekspedisi PT. Nirwana Alabare Garment. Prosiding FRIMA (Festival Riset Ilmiah Manajemen Dan Akuntansi), (2), 1081 - 1098. https://doi.org/10.55916/frima.v0i2.147
Section
Articles