Strategi Personal Selling Pada Produk Eksekutif Asuransi Jiwa Brilife (Studi Kasus PT. Brilife Cabang Bandung-02)

  • Ujang Sopian Program Studi Manajemen STIE STEMBI Bandung
Keywords: Strategi, Personal dan Selling

Abstract

Tujuan_ Pihak-pihak yang terkait, proses yang dilakukan dan kendala kendala yang di hadapi personal selling.
Desain/metode_ Penelitian ini menggunakan analisis deskriptif
Temuan_ pada penelitian ini adalah pihak-pihak yang terkait ialah UM dan FC. Prosesnya ialah menggunakan seven step(7). dan kendala-kendala yang dihadapi biasanya (1) kurang aktifnya fc dalam menjalankan program kerja; (2) adanya penolakan dari nasabah yang mengakibatkan malas mencari nasabah lagi; (3) asuransi memerlukan waktu tidak hanya satu kali kunjungan saja.
Implikasi_secara teoritis nyaitu diharapkan dapat bermanfaat untuk pengembangan ilmu pengetahuan khususnya di bidang manajemen pemasaran. implikasi secara praktis nyaitu diharapkan perusahaan dapat meningkatkan penjualan dengan adanya personal selling.
Originalitas_pada PT.BRILife bandung -02 belum pernah diadakan penelitian dengan judul strategi personal selling
Tipe penelitian_yang digunakan studi empiris

Published
2018-02-27
How to Cite
Sopian, U. (2018). Strategi Personal Selling Pada Produk Eksekutif Asuransi Jiwa Brilife (Studi Kasus PT. Brilife Cabang Bandung-02). Prosiding FRIMA (Festival Riset Ilmiah Manajemen Dan Akuntansi), (1), 59 - 66. https://doi.org/10.55916/frima.v0i1.175
Section
Articles