Analisis Kualitas Layanan di “Sempoa SIP”

  • Budi Wihardi STIE STEMBI Bandung
  • Ike Kusumawati STIE STEMBI Bandung
  • Usep Sumarno STIE STEMBI Bandung
Keywords: Kualitas Layanan, Tangible, Emphaty, Reliability, Responsivness, Assurance

Abstract

Tujuan_Untuk mengetahui bagaimana kualitas pelayanan di Sempoa SIP dengan lima dimensi yaitu Tangible, Emphaty, Reliability, Responsivness, dan Assurance.
Desain/Metode_Desain penelitian ini menggunakan kuantitatif dengan unit analisis Sempoa SIP
Temuan_Dari lima dimensi yaitu Tangible, Emphaty, Reliability, Responsivness, dan Assurance, semua hasil menunjukkan hasil yang baik.
Implikasi_Dari hasil menunjukkan bahwa secara keseluruhan menunjukkan hasil yang tinggi kualitas pelayanan di Sempoa SIP.
Originalitas_Penelitian ini menunjukkan ke-original-an.
Tipe Penelitian_Studi Empiris

Published
2022-02-04
How to Cite
Wihardi, B., Kusumawati, I., & Sumarno, U. (2022). Analisis Kualitas Layanan di “Sempoa SIP”. Prosiding FRIMA (Festival Riset Ilmiah Manajemen Dan Akuntansi), (3), 833-838. https://doi.org/10.55916/frima.v0i3.342
Section
Articles