Pengaruh Kompensasi Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Proyek Pembangunan DPPU Kertajati PT. Wijaya Karya
Abstract
Tujuan_ Tujuan penelitian untuk menganalisis pengaruh kompensasi dan
disiplin kerja terhadap kinerja pegawai proyek pembangunan DPPU Kertajati
PT. Wijaya Karya.
Desain/Metode_ Metode penelitian yang digunakan yaitu metode deskriptif
dan verifikatif. Metode verifikatif yang digunakan yaitu analisis regresi,
analisis korelasi, analisis koefisien determinasi, uji t test one sample, uji t
parsial dan uji F simultan.
Temuan_Berdasarkan hasil analisis dan uji hipotesis diperoleh bahwa
kompensasi dan disiplin secara simultan berpengaruh positif terhadap kinerja
pegawai pada Proyek Pembangunan DPPU Kertajati PT. Wijaya Karya.
Implikasi_Perlu adanya perhatian dari PT. Wijaya Karya terhadap
kompensasi dan disiplin kerja yang diberikan kepada pegawai mengingat
kompensasi dan disiplin memiliki pengaruh terhadap kinerja pegawai
Originalitas_ Studi untuk menganalisis pengaruh kompensasi dan disiplin
kerja terhadap kinerja pegawai proyek pembangunan DPPU Kertajati PT.
Wijaya Karya
Tipe Penelitian_Studi Empiris
References
Di YUTA Hotel Manado. Jurnal EMBA Vol 7 No. 1. Hal 741-750.
Darodjat, Tubagus Achmad. 2015. Konsep Dasar Manajemen Personalia. PT. Refika Aditama.
Bandung.
Hasibuan, Malayu S.P. 2017. Manajemen Sumber Daya Manusia, Bumi Aksara. Jakarta.
Isvandiari, Any. 2017. Pengaruh Kompensasi dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Bagian
Produksi PG. Meritjan Kediri. Jurnal JIBEKA Vol. 11 No. 1. Hal. 1-8
Rahayu Paramita. 2012. Pengaruh Hard Skill dan Soft Skill Terhadap Kinerja Karyawan Studi pada
Ukm Boneka Malang. Jurnal Dinamika Dotcom. Vol 3. No. 1.
Robbins, Stephen P., 2006. Perilaku Keorganisasian Jilid 1 Edisi 9. Jakarta: PT Indeks kelompok
Gramedia.
Siagian, Sondang, P., 2015, Manajemen Sumber Daya Manusia, Bumi Aksara, Jakarta
Supomo, R. 2018. Manajemen Sumber Daya Manusia. Penerbit Yrama Widya. Bandung.
Sutrisno, Edy. 2017. Manajemen Sumber Daya Manusia. Kencana. Jakarta.
Suwatno dan Donni Juni Priansa, 2016, Manajemen Sumber Daya Manusia, Dalam Organisasi Publik
dan Bisnis, Penerbit Alfabeta, Bandung
Yulandri. 2020. Pengaruh Kompensasi dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan pada PT. Sinar
Bengkulu Selatan. Jurnal BUDGETING Vol. 1 No. 2. Hal 203-213.