Analisis Kelayakan dalam Aspek Lingkungan pada Pengembangan Usaha Peternakan Ayam Petelur CV. Zafran
Abstract
Tujuan_ untuk melihat kondisi internal dan eksternal lingkungan usaha
peternakan ayam petelur untuk pengembangan usaha serta mengidentifikasi
kelayakan usaha pengembangan usaha peternakan ayam petelur.
Desain/Metode_Metode penelitian kuantatif
Temuan_ Lingkungan sangat berkontribusi besar terhadap kelayakan usaha
peternakan ayam petelur karena akan mempengaruhi jumlah panen setiap
masa panen telur tersebut.
Implikasi_ Lingkungan sangat berkontribusi besar terhadap kelayakan
usaha peternakan ayam petelur karena akan mempengaruhi jumlah panen
setiap masa panen telur tersebut.
Tipe Penenlitian_Studi Empiris
References
Ratih I, Rosad M, Maria D. 2017, “Analisis Kelayakan Pengembangan Usaha Budidaya Ayam Ras Petelur Maya Rolet” Bandung, Telkom University.
Siti H. 2017, “Analisis Kelayakan Usaha Pternakan Puyuh "Pada Peternakan Puyuh EK Desa Kalimanggis Kulon, Kecamatan Kalimanggis, Kabupaten Kuningan” Bandung :Sekolah Tinggi Teknologi Bandung.
Suliyanto. 2010, “Studi Kelayakan Bisnis: Pendekatan Praktis” Yogyakarta : Andi.