Studi tentang Pengaruh Kualitas Layanan Terhadap Kepuasan Dan Loyalitas Pelanggan di Beberapa Hotel di Bandung
Abstract
Tujuan_ Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengidentifikasi pengaruh
kualitas layanan dan kepuasan pelanggan terhadap loyalitas.
Desain/Metode_ Jenis penelitian ini adalah kuantitatif dengan
menggunakan metode penelitian explanatory survey, dan untuk menguji
hipotesis penelitian ini akan dianalisis menggunakan analisis regresi
berganda.
Temuan_ Temuan lainnya adalah bahwa kualitas layanan memiliki
pengaruh positif dan signifikan terhadap loyalitas pelanggan dengan
kepuasan pelanggan sebagai variabel yang berperan sebagai perantara. Ini
berarti bahwa kepuasan pelanggan memainkan peran penting dalam
menghubungkan kualitas layanan dengan tingkat loyalitas pelanggan. Ketika
pelanggan merasa puas dengan layanan yang diberikan, mereka lebih
cenderung untuk menjadi pelanggan setia yang kembali menginap di hotelhotel tersebut.
Implikasi_ Hasil penelitian menunjukkan bahwa kualitas layanan memiliki
pengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan pelanggan. Selain itu,
kepuasan pelanggan juga memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap
loyalitas pelanggan. Hal ini mengindikasikan bahwa semakin tinggi kualitas
layanan yang diberikan oleh hotel-hotel di kota Bandung, maka pelanggan
akan semakin puas, dan kemungkinan mereka untuk menjadi pelanggan
setia semakin tinggi.
Originalitas_ Mengidentifikasi data-data yang ditemukan untuk kemudian
dijadikan informasi dalam penelitian
Tipe Penelitian_Studi Empiris
References
Hung-Che Wu. 2017. What drives experiential loyalty? A case study of Starbucks coffee chain in Taiwan. British Food Journal, Vol. 119 Issue: 3, pp.468-496, https://doi.org/10.1108/BFJ-08-2016-0349.
Ampong, Kwame Simpe Ofori. 2019. "Factors influencing consumer loyalty: evidence from the Ghanaian retail banking industry", International Journal of Bank Marketing, https://doi.org/10.1108/IJBM-04-2018-0099
Rami Mohammad Al-dweeri, Antonia Ruiz Moreno, Francisco Javier Llorens Montes, Zaid Mohammad Obeidat, Khaldoon M. Al-dwairi, (2018) "The effect of e-service quality on Jordanian student’s e-loyalty: an empirical study in online retailing", Industrial Management & Data Systems, https://doi.org/10.1108/IMDS-12-2017-0598
Rocío Carranza, Estrella Díaz, David Martín-Consuegra, 2018. "The influence of quality on satisfaction and customer loyalty with an importance-performance map analysis: Exploring the mediating role of trust", Journal of Hospitality and Tourism Technology, https://doi.org/10.1108/JHTT-09-2017-0104
Sarjono Haryadi, Julianita winda. 2019. Structural Equation Modelling (SEM). Penerbit : Salemba Empat. Jakarta.
Sugiyono . 2017. Metode Penelitian : Kuantitatif . Kualitatif dan R&D. Bandung : Alfabeta.
Teddy Chandra, Layla Hafni, Stefani Chandra, Astri Ayu Purwati, Jennifer Chandra. 2019. "The influence of service quality, university image on student satisfaction and student loyalty",Benchmarking: An International Journal, https://doi.org/10.1108/BIJ-07-2018-0212
Yousef Keshavarz, Dariyoush Jamshidi, (2018) "Service quality evaluation and the mediating role of perceived value and customer satisfaction in customer loyalty", International Journal of Tourism Cities, Vol. 4 Issue: 2, pp.220-244, https://doi.org/10.1108/IJTC-09-2017-0044